Anda bisa mencari berdasar kategori
atau judul berita
Masukan kata kunci

Membikin Konten Kreatif Semestinya Disertai Berbahasa Positif

Membikin Konten Kreatif Semestinya Disertai Berbahasa Positif
user
Kamis, 28 Oktober 2021 - 16:28 WIB
share
SOLOPOS.COM - Mahasiswa Universitas Negeri Makassar (UNM) membawa spanduk saat berunjuk rasa di Makassar, Sulawesi Selatan, Kamis (28/10/2021). Mereka berunjuk rasa memperingati Hari Sumpah Pemuda. (Antara/Abriawan Abhe)

Solopos.com, SOLO – Peningkatan signifikan penggunaan media sosial untuk berkomunikasi, terutama di kalangan generasi muda, meniscayakan edukasi berbahasa Indonesia. Ketiadaan edukasi berbahasa Indonesia secara positif akan menimbulkan pergeseran berbahasa di kalangan generasi muda.

Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi bersama Direktorat Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik Kementerian Komunikasi dan Informatika sejak 2018 berkolaborasi menyajikan konten kebahasaan di akun Line @KEMKOMINFO dengan penjenamaan (branding) Kolibri, yakni singkatan dari Kemkominfo Lintas Berita Terkini.

Solopos Stories
Rekomendasi
Berita Lainnya

Koran Solopos


Berita Populer

Dapatkan akses tak terbatas
Part of Solopos.com
ISSN BRIN